Pertebal DPK, Bank Mandiri Taspen Berikan Mobil Listrik

JAKARTA – Untuk mendukung peningkatan penyaluran kredit serta mengelola rasio Kredit berbanding simpanan (Loan to Deposit Ratio/LDR) di posisi optimal, Bank Mandiri Taspen mendorong peningkatan dana simpanan nasabah, khususnya pada produk SMARD.

Menurut Direktur Business Bank Mandiri Taspen Maswar Purnama, perusahaan memberikan berbagai benefit kepada nasabah yang menabung di SMARD. Salah satunya dengan memberikan mobil listrik Wuling tipe Air EV sebagai hadiah tanpa diundi kepada nasabah.

“Kepada nasabah yang menyimpan dananya di Bank Mandiri Taspen selama periode tertentu, langsung kami hadiahkan sesuai keinginan nasabah, seperti mobil listrik, sepeda motor atau barang lainnya. Hal itu sebagai wujud apresiasi kami terhadap nasabah,” ucap Maswar, Rabu (30/11/2022).

Salah satu nasabah korporasi yang mendapat hadiah mobil listrik adalah PT Jasamarga Related Business. Penyerahan hadiah secara simbolis diberikan kepada Direktur PT Jasamarga Related Business Hendra Gunawan.

Maswar berharap, hadiah tersebut dapat mendukung operasional nasabah, yang juga merupakan anak usaha BUMN di sektor infrastruktur.

“Reward berupa mobil listrik ini adalah salah satu langkah nyata Bank Mandiri Taspen dalam mendukung kegiatan membangun bisnis ramah lingkungan dan hemat energi, serta mendukung program pemerintah membangun ekosistem mobil listrik di Indonesia,” jelasnya.

Melalui SMARD, nasabah dapat memperoleh hadiah setelah lebih dahulu menyatakan komitmennya menyimpan dana di Bank Mandiri Taspen dengan pilihan tenor 3 sampai 120 bulan. Nasabah juga dapat menentukan sendiri hadiahnya, dengan minimal nilai simpanan Rp 10 juta.

Sejak diluncurkan pada 7 Juli 2022 hingga saat ini, produk SMARD mampu menjaring dana nasabah sebanyak Rp 363 Miliar. Produk tersebut efektif mendukung peningkatan total Dana Pihak Ketiga (DPK) yang pada kuartal ketiga 2022, telah mencapai Rp 36,9 triliun, tumbuh 10,9% dibanding periode yang sama tahun lalu.

Hingga akhir 2022, Bank Mandiri Taspen optimistis dapat mengumpulkan dana simpanan sebesar Rp 39,1 triliun, tumbuh 14,5% dibanding 2021.

Lebih lanjut, Maswar memaparkan, peningkatan dana nasabah tersebut, seiring dengan rencana Bank Mandiri Taspen dalam meningkatkan penyaluran kredit, terutama ke segmen nasabah pensiunan. Manajemen optimistis sampai dengan akhir tahun 2022, perusahaan dapat menyalurkan kredit sebesar Rp 36,8 triliun, tumbuh 17,4% dibanding tahun lalu.

Dengan pertumbuhan dana masyarakat dan penyaluran kredit tersebut, Maswar optimistis, rasio LFR dapat dijaga pada level 91,0% s.d 92,0%. Maswar mengatakan akan terus meningkatkan kualitas layanan secara inovatif sehingga para nasabah memiliki pilihan untuk menabung. Dia juga berharap sinergi dan kolaborasi antara Bank Mandiri Taspen dengan PT Jasamarga Related Business terus berlanjut untuk meningkatkan produktivitas di kedua belah pihak. Sehingga, dapat menjadi contoh kerja sama yang baik dengan nasabah korporasi lainnya. (****)

83 thoughts on “Pertebal DPK, Bank Mandiri Taspen Berikan Mobil Listrik

  1. Usually I do not learn article on blogs, however I wish to say that this write-up very pressured me to try and do so! Your writing style has been surprised me. Thank you, very great article.

  2. Excellent post. I was checking contijuously this blog andI am impressed! Extremely useful information. I care for such information a lot.I was looking for this certain information for a very longg time.Thank you and good luck.

  3. Дидра ссылка попасть на популярный маркетплейс, понять как совершать покупки кладов

  4. Hey! This is my first visit to your blog! We are a team of volunteers and starting a new initiative in a community in the same niche. Your blog provided us useful information to work on. You have done a marvellous job!

  5. F*ckin’ awesome issues here. I’m very glad to peer your article. Thanks so much and i am looking ahead to contact you. Will you please drop me a mail?

  6. Nice post. I was checking continuously this blog and I’m impressed! Very helpful information specially the last part 🙂 I care for such information a lot. I was seeking this particular information for a long time. Thank you and good luck.

  7. I’m amazed, I must say. Seldom do I encounter a blog that’s both educative
    and interesting, and let me tell you, you’ve hit the nail
    on the head. The issue is something which too few folks are speaking
    intelligently about. Now i’m very happy that I found this in my hunt
    for something concerning this.

  8. I do agree with all the ideas you’ve introduced in your post.They are very convincing and can certainly work. Nonetheless, the posts are too quick for beginners.May just you please lengthen them a little from subsequent time?Thank you for the post.

  9. Usually I do not read article on blogs, but I would like to say that this write-up very pressured me to take a look at and do it! Your writing style has been amazed me. Thanks, very nice post.

  10. Generally I do not read article on blogs, but Iwish to say that this write-up very pressured me to checkout and do so! Your writing style has been surprised me.Thank you, quite nice article.

  11. Thanks for one’s marvelous posting! I truly enjoyed reading it, you will be a great author.I will make certain to bookmark your blog and will come back in the future.I want to encourage you to continue your great writing, have a nice day!

  12. Pretty section of content. I just stumbled upon your blog and in accession capitalto assert that I get in fact enjoyed accountyour blog posts. Anyway I’ll be subscribing to your feeds and even I achievement you access consistently rapidly.

  13. It is truly a great and helpful piece of info. I’m happy that you sharedthis useful information with us. Please stay us up to datelike this. Thanks for sharing.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *